Jumat, 21 Juni 2013

Formulasi Pakan untuk Ayam Petelur

Formulasi Pakan untuk Ayam Petelur yang sudah berproduksi / bertelur tanpa pakan pabrik per 100 kg , Contoh Komposisi :
Bekatul : 18,4 Kg
Jagung : 50 Kg
Tepung Biji Kapuk : 2,75 Kg
Tepung Daun Pepaya : 4,75 Kg
Tepung Daun Turi : 2,25 Kg
Bungkil Kacang Tanah : 5 Kg
Tepung Ikan : 7,8 Kg
Molase : 0,75 Kg
Premik : 0,5 Kg
Kacang Tanah : 7,8 Kg
1 botol VITERNA PLUS 500cc dan 1 botol Poc NASA 500cc, dengan cara kedua produk VITERNA dan Poc NASA tersebut dicampur menjadi 1 larutan terlebih dahulu lalu Ambil 1 tutup dari larutan produk VITERNA dan Poc NASA tersebut lalu campurkan dengan 10 liter air minum diberikan 2-3 hari sekali


Pemesanan Vitamin untuk Unggas (Penggemukan & Petelur), silahkan hubungi: